Metode Pelatihan Tari Pada anak Usia Dini di Padepokan Surya Medal Putera Wirahma

Novia Pebrianti(1), Agus Budiman(2),


(1) Universitas pendidikan Indonesia Bandung
(2) Universitas Pendidikan Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang model pelatihan dan metode pembelajaran yang digunakan serta implementasinya terkait perencanaan, proses, dan hasil pembelajaran pelatihan gerak dasar tari pada anak usia dini di Padepokan Surya Medal Putera Wirahma. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah terkait model pelatihan tari yang digunakan pelatih kepada siswa kelas pemula. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif dengan metode deskriftif. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah Pembelajaran tarif di sekolah nonformal memberikan dampak positif bagi perkembangan anak. Pembelajaran tari juga dapat melatih motorik kasar dan halus bagi anak usia dini. Padepokan Surya Medal Putera Wirahma merupakan salah satu sekolah nonformal yang menyediakan pembelajaran khususnya tari untuk anak usia dini. Padepokan Surya Medal Putera Wirahma memiliki perencanaan pembelajaran gerak dasar tari pada siswa kelas pemula yaitu dengan mempelajari Tari Tandur yang merupakan kumpulan beberapa gerak dasar tari tradisional. Pemilihan materi awal berdampak besar bagi kemampuan siswa dari segi gerak dan hafalan gerak. Selain untuk mengembangkan minat dan bakat belajar tari juga dapat melatih perkembangan motorik anak usia dini

Keywords


model pelatihan; anak usia dini;pendidikan;tari tandur

Full Text:

PDF

References


Chintia Dewi, F., Rohayani, H., & Sunaryo, A. (n.d.). PEMBELAJARAN TARI PADA ANAK USIA DINI DI SANGGAR SEKAR PANGGUNG METRO MALL BANDUNG.

DAN WAKTU PADA PENELITIAN PENDIDIKAN SOSIAl, S., Alfansyur, A., & Artikel, R. (2020). SENI MENGELOLA DATA: PENERAPAN TRIANGULASI TEKNIK INFO ARTIKEL ABSTRAK. 5(2), 146–150. https://doi.org/10.31764/historis.vXiY.3432

Haerullah, H., & Elihami, E. (n.d.). FORMAL DAN NON FORMAL.

Hamni Fadlilah Nasution. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif Instrumen Penelitian. 59–75.

Hutahaean, R., Berlianti, B., & Sinaga, R. Y. (2023). Meningkatkan Kreativitas dan Kepercayaan Diri Siswa/i Sekolah Dasar Melalui Metode Fun Learning. Pengabdian Pendidikan Indonesia, 1(02), 29–35. https://doi.org/10.47709/ppi.v1i02.3003

Kasar Anak Usia Dini Nurul Arifiyanti Dkk, M., Arifiyanti, N., Purworejo Rina Kusmiyati, S., Kurnia Sari, N., & Usriyah, S. (n.d.-a). STAINU Purworejo: Jurnal Al_Athfal Homepage Motorik Kasar Anak Usia Dini Rifka Fitriana.

Kasar Anak Usia Dini Nurul Arifiyanti Dkk, M., Arifiyanti, N., Purworejo Rina Kusmiyati, S., Kurnia Sari, N., & Usriyah, S. (n.d.-b). STAINU Purworejo: Jurnal Al_Athfal Homepage Motorik Kasar Anak Usia Dini Rifka Fitriana.

Lies Apriani, W., Kurnia Jati, N., Studi Tari, P., & Seni Pertunjukan, F. (n.d.). Metode Pelatihan Tari pada Anak Usia Dini dengan Aplikasi Pedagogis di Lingkungan Sanggar Tari Kelurahan Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Nurtiani, A. T., & Sheilisa, D. (n.d.). EFEKTIVITAS METODE FUN LEARNING TERHADAP KECERDASAN LOGIKA MATEMATIKA ANAK KELOMPOK B DI TK METHODIST BANDA ACEH.

Oktavia, D., Sukmayadi, Y., & Nugraheni, T. (2023). Kurikulum Pembelajaran Tari di Padepokan Surya Medal Putera Wirahma. EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 5(3), 1651–1660. https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i3.5401

Rohayani, H., Rahmawati Agustin, A., & Budiman, A. (n.d.). PEMBELAJARAN TARI JAIPONG PADA ANAK USIA 7-9 TAHUN. In JDDES: Journal of Dance and Dance Education Studies (Vol. 1, Issue 2). Oktober.

Santana, F. D. T., & Zahro, I. F. (2019). Model Pembelajaran Tari Nusantara : Sebuah Contoh Kreativitas Model Tari Piring Bagi Guru Paud. Jurnal Audi, 4(1), 63. https://doi.org/10.33061/jai.v4i1.3030

Sari Dewi, L., Nendra Pratama, U., & Koresponden ABSTRAK Kata kunci Metode Pembelajaran Tari Kreasi Pembelajaran Tari Anak Usia Dini, P. (2023). Metode Pembelajaran Tari Kreasi pada Kelas Anak Usia Dini di Sanggar Seni Kinanti Sekar Yogyakarta. 17(1), 164–173. https://journal.isi.ac.id/index.php/IDEA

Tambusai, J. P., Delia, A. S., & Yeni, I. (n.d.). Volume 4 Nomor 2 Tahun 2020 Rancangan Tari Kreasi terhadap Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia Dini.

Wayan, N., Lestari, R., & Agus Gunada, W. (2021). PELATIHAN SENI TARI PADA SISWA PASRAMAN SEBAGAI BENTUK TRANSFORMASI KEBUDAYAAN. 4.

Yulisetyowati, A. (2023). MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF SEBAGAI PENDORONG KREATIVITAS ANAK DI SANGGAR TARI NITASWADIRI SIDOARJO. Jurnal Pendidikan Sendratasik, 12(1).

Azzahra dan Syamsul Rizal Prodi Pendidikan Seni Pertunjukan, K., Sultan Ageng Tirtayasa Jl Ciwaru Raya, U., Kec Serang, C., & Serang, K. (n.d.). STRATEGI PEMBELAJARAN SENI TARI PADA EKSTRAKULIKULER DI SMPN 13 KOTA SERANG.




DOI: https://doi.org/10.34007/jehss.v7i1.2237

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS)

Publisher: Mahesa Research Center

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International Public License